Soal-Soal Pengolahan Data
Kamis, 2 April 2024
Tema 8 Sub Tema 2 Pembelajaran 5 dan 6
Good morning my students....
Tabik pun ,,,!!
Apa kabar anak sholeh sholehah kelas 5 A ,Alhamdulillah semoga kita semua dalam keadaan sehat dan selalu dalam lindungan Allah SWT Aamiin Ya Rabbal Alamin.
Sebelum belajar pastikan sudah sarapan, mendengarkan tausiah serta pahami isinya, shalat dhuha dan membaca Al Qur'an.Hari ini kita akan belajar materi
Tema 8 Sub Tema 2 Pembelajaran 5 dan 6
Materi : Pengolahan Data
Penyajian data dalam bentuk tabel berbentuk kolom untuk mempermudah dalam mengklasifikasikan data atau pengelompokan data. Semenatra itu, bentuk diagram lebih condong berkaitan dengan kurs mata uang dengan tujuan mempermudah dalam mengamati peningaktan atau penurunan kurs mata uang yag terjadi dalam kurun waktu tertentu.
Kemudian bagaimanakan cara mengumpulkan dan menyajikan data tersebut? Untuk mengetahuinya simaklah contoh soal berikut ini.
Kerjakanlah soal di bawah ini :
Untuk menjawab soal no 1-3 simaklah penjelasan berikut ini.
Sebuah data hasil ulangan mataematika kelas 5 SD Cahaya Bangsa sebagai berikut:
70 75 77 82 85
90 70 77 82 90
70 75 75 85 77
1. Berdasarkan data tersebut, berapa anak yang mendapatkan nilai ulangan terkecil?
- 1
- 2
- 3
- 4
2. Berdasarkan data tersebut, berapa nilai tertinggi yang didapatkan siswa kelas 5 SD Cahaya Bangsa?
- 90
- 95
- 100
- 85
3. Berapa total siswa kelas 5 SD Cahaya Bangsa yang mengikuti ulangan matematika?
- 10
- 15
- 20
- 25
Untuk menjawab soal no 4-6 simaklah tabel berikut ini
Data ini merupakan data tinggi badan dari SMP Gemilang
Tinggi badan | Jumlah |
155 | 5 |
157 | 7 |
160 | 3 |
162 | 6 |
165 | 4 |
Total | 25 |
4. Berapa tinggi badan terbanyak di SMP Gemilang?
- 155 cm
- 157 cm
- 162 cm
- 165 cm
5. Siswa SMP Gemilang yang memiliki tinggi badan 165 cm berjumlah?
- 1
- 2
- 3
- 4
6. Berapa selisih jumlah siswa yang tinggi badan tertinggi dan tinggi badan terendah?
- 7
- 6
- 4
- 3
7. Berikut merupakan data hasil ulangan siswa kelas 5 SD Nusa Bangsa
75 80 85 87 77
77 90 95 87 75
80 87 90 90 75
77 80 90 75 87
90 87 85 77 75
Data tersebut jika diubah ke dalam diagram batang ditunjukkan oleh...
Untuk menjawab soal no 8-10 simaklah penjelasan berikut ini.
Berikut adalah diagram batang dari penjualan beras di Desa Suka Maju (dalam bentuk ton)
8. Pernyataan yang sesuai dengan diagram diatas adalah...
- Tahun 2015 penjualan beras mencapai 19 ton
- Tahun 2017 penjualan beras paling banyak dibandingkan tahun-tahun lainnya
- Tahun 2018 penjualan beras mencapai 16 ton
- Tahun 2015 penjualan beras paling banyak
9. Berapa ton penjualan beras pada tahun 2017?
- 16
- 15
- 13
- 12
10. Jika harga 1 kg beras adalah Rp. 9.000,00. Maka pendapatan yang didapatkan petani di tahun 2016 adalah...
- Rp. 180.000.000,00
- Rp. 171.000.000,00
- Rp. 144.000.000,00
- Rp. 120.000.000,00
Komentar
Posting Komentar